Tuesday 20 October 2015

WAJIB BACA !!! Pengertian Ta'aruf


Assalamualaikum wr wb kali ini saya akan membahas ttg "PENGERTIAN TA'ARUF". Brikut Penjelasan nya.

Secara bahasa "Ta'aruf" bisa berarti Berkenalan atau Saling Mengenal. Asalnya BErasal dari Akar kata "Ta'aarafa". Speerti ini sdh ada di Dlm Al-Quran, Brikut ini dia :

"Hai Manusia Sesungguhnya kami telah menciptakan kalian dari seorang pria dan wanita, lalu menjadikan kalian berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kalian saling mengenal ( Ta'aarofu )   {QS Al Hujurat : 13}"

Secara Umum Ta'aruf  bsa berarti saling mengenal. Kalo dgn bahasa yg jelas Ta'aruf arti nya adalah Upaya Sebagian Orang untuk Mengenal Sebagian Yg Lain.

Jadi, Makna dari ta'aruf adalah dgn "BERKENALAN" kalo dgn bahasa kita.

Ta’aruf atau perkenalan yang dianjurkan dalam islam adalah dalam batas-batas yang tidak melanggar aturan islam itu sendiri.

Kalau dalam soalan makan, minum dan berpakaian saja islam memiliki aturan yang harus dijaga, misalnya tidak sembarang makan dan minum itu halal, dan tidak sembarang pakaian boleh dipakai, maka untuk hal-hal lain yang lebih kompleks islam tentu juga memiliki aturannya. Adab pergaulan, adab berkenelan, adab mengenal sesama muslim, juga memiliki aturan yang harus diperhatikan.

~~~ Sekian Dari Saya ~~~


Wa'assalamualaikum wr .wb

No comments:

Post a Comment